"Jihad
yang paling utama adalah menyampaikan ucapan yang benar di depan pemerintah
yang menyeleweng." (Hadis riwayat Abu Daud, Tarmizi dan Ibnu Majah).
|
|
"Demi kemuliaan dan keagungan-Ku, pasti
Kubalas si penganiaya cepat atau lambat, dan pasti Kubalas orang yang melihat
seseorang teraniaya tetapi ia tidak menolongnya padahal ia mampu melakukannya."
(Hadis Qudsi riwayat Imam Al-Thabrani).
|
|
Jika
salah satu dari kedua golongan itu berbuat aniaya terhadap golongan yang
lain, maka perangilah golongan yang berbuat aniaya itu sehingga golongan
itu kembali kepada perintah Allah. (Surah Al-Hujurat: 9).
|